| | FIGHTING SYSTEM AND MAGIC SYSTEM | |
| | Pengirim | Message |
---|
Lachesis E. Lamhadain Raja Alandria
Jumlah posting : 50 Join date : 01.09.09 Age : 39
| Subyek: FIGHTING SYSTEM AND MAGIC SYSTEM 11/9/2009, 3:28 pm | |
| Hmm, forum fantasy tentu tidak seru jika tidak ada fighting system, bukan? ^^ Baiklah, saya akan menjelaskan tentang fighting system lebih dulu. Mula-mula, adalah mengeset HP karakter. (Penjelasan mengenai besar-kecilnya HP untuk tiap ras ada di bawah) Kemudian tuliskan kode seperti ini di akhir post anda: - Quote :
- [ rand]1,100[ /rand]
*tanpa spasi Itu misalnya. Dengan mempost kode di atas, maka damage maksimum yang bisa dilepaskan oleh karakter anda adalah 100, dan damage minimumnya adalah 1. Karakter yang HP-nya lebih dulu mencapai 0, dinyatakan kalah. Member dilarang mengubah post yang memuat kode rand, juga dilarang menghapus dan mempost ulang. Member yang melakukan kecurangan dalam pertarungan sebanyak TIGA kali akan diban. Jika ada kesalahan ketik atau semacamnya, dapat ditulis revisinya dalam post selanjutnya. Karena itu, berhati-hatilah sebelum menekan tombol 'send'. Tambahan: Untuk serangan fisik, efek serangan yang anda terima bisa anda imajinasikan sendiri. Namun untuk serangan magic, efek serangan ditentukan oleh tiap mantra yang ada. (penjelasan lihat di bawah) Fighting system ini adalah dasar dari semua pertarungan di forum ini. Tapi kalau hanya begini saja, tentu tidak seru. ^^ Untuk itu, mari kita lanjutkan dengan pengaturan status tiap-tiap ras.
Terakhir diubah oleh Lachesis E. Lamhadain tanggal 9/10/2009, 9:23 pm, total 1 kali diubah | |
| | | Lachesis E. Lamhadain Raja Alandria
Jumlah posting : 50 Join date : 01.09.09 Age : 39
| Subyek: Re: FIGHTING SYSTEM AND MAGIC SYSTEM 9/10/2009, 10:46 pm | |
| PENJELASAN STATUS HPAtau Health Point. Status inilah yang akan berkurang setiap kali terkena serangan musuh. Tiap-tiap ras memiliki HP yang berbeda-beda. MPAtau Magic Poin. Status ini berfungsi untuk menggunakan magic. Jika MP anda 0, maka anda tidak bisa menggunakan magic. Status ini hanya dimiliki oleh Human, Elf, Naga, dan Monster (khusus monster yang bisa menggunakan sihir) AkurasiMerupakan status yang menunjukkan seberapa tepat serangan anda mengenai lawan. Untuk mudahnya, hanya ada dua pilihan: tepat sasaran atau meleset. Masing-masing ras juga memiliki akurasi serangan yang berbeda-beda. Untuk Magician, akurasinya ditentukan oleh tiap-tiap Magic Spell Damage fisik maksimalBesarnya serangan fisik yang diterima oleh musuh. Tiap ras memiliki damage fisik maksimal yang berbeda-beda. Namun tetap saja tergantung pada keberuntungan anda dalam urusan rand ^^ Untuk damage sihir, berbeda-beda tergantung pada Magic Spell-nya. Besarnya angka yang anda peroleh dari rand inilah yang akan mengurangi HP musuh anda.Damage tambahanDamage tambahan ini hanya berlaku jika ada satu kondisi tertentu. Seperti misalnya, ras Ange akan memperoleh damage tambahan jika menggunakan persenjataan berat. Dalam suatu pertarungan, anda wajib menyertakan HP (dan MP jika ada), rand akurasi, dan rand damage fisik maksimal. Contoh, jika saya mengambil ras Ange: - Quote :
- HP: 850
MP: - Akurasi:
- Random number (1,10) :
- 6
Damage fisik:
- Random number (1,100) :
- 97
Damage tambahan dengan menggunakan Catapult:
- Random number (1,400) :
- 366
Jika anda memang niat, dan mau repot, ada baiknya membedakan warna tulisan seperti tertera di bawah ini. Namun aturan ini tidak diwajibkan, mengingat mengetik BBCode dengan hp bisa cukup menyulitkan. ^^ Untuk akurasi, gunakan warna merah (kode: [ color=red] teks [ /color] tanpa spasi) Untuk damage fisik, gunakan warna biru (kode: [ color=blue] teks [ /color] tanpa spasi) Untuk damage magic, gunakan warna hijau (kode: [ color=green] teks [ /color] tanpa spasi)
Terakhir diubah oleh Lachesis E. Lamhadain tanggal 9/10/2009, 11:04 pm, total 2 kali diubah | |
| | | Lachesis E. Lamhadain Raja Alandria
Jumlah posting : 50 Join date : 01.09.09 Age : 39
| Subyek: Re: FIGHTING SYSTEM AND MAGIC SYSTEM 9/10/2009, 10:55 pm | |
| STATUS TIAP RAS 1.) HumanHP: 1000 MP: 300 Akurasi: rand 10, dengan poin 1-5 (meleset), 6-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 150 2.) AngeHP: 850 MP: - Akurasi: rand 10, dengan poin 1-3 (meleset), 4-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 100 Maksimal damage tambahan saat menggunakan senjata berat: 400 3.) DaemonHP: 750 MP: - Akurasi: rand 10, dengan poin 1-2 (meleset), 3-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 200 4.) ElfHP: 500 MP: 500 Akurasi: rand 10, dengan poin 1-3 (meleset), 4-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 100 5.) WerewolfHP: 1500 MP: - Akurasi: rand 10, dengan poin 1-6 (meleset), 7-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 500 6.) NagaHP: 2000 MP: 800 Akurasi: rand 10, dengan poin 1-3 (meleset), 4-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 750 7.) Monster: (A CLASS) HP: 2000 MP: 700 Akurasi serangan fisik: rand 10, dengan poin 1-2 (meleset), 3-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 800 Damage ability: ditentukan admin 8.) Monster: (B CLASS) HP: 1500 MP: 500 Akurasi serangan fisik: rand 10, dengan poin 1-4 (meleset), 5-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 300 Damage ability: ditentukan admin 9.) Monster: (C CLASS) HP: 1250 MP: 300 Akurasi serangan fisik: rand 10, dengan poin 1-6 (meleset), 7-10 (tepat sasaran) Damage fisik maksimal: 200 Damage ability: ditentukan admin MOHON INGAT BAIK-BAIK STATUS ANDA MASING-MASING. Berhati-hatilah sebelum post, karena saya tidak akan mentolerir kesalahan maupun pembenaran dalam sebuah post yang berisi kode rand untuk battle! | |
| | | Lachesis E. Lamhadain Raja Alandria
Jumlah posting : 50 Join date : 01.09.09 Age : 39
| Subyek: Re: FIGHTING SYSTEM AND MAGIC SYSTEM 7/2/2010, 10:25 pm | |
| MAGIC SYSTEM Penggunaan magic merupakan salah satu fitur di forum ini. Magic hanya bisa digunakan oleh ras Human dan Elf, walau tidak semua Human dan Elf bisa menggunakan magic. Magic membutuhkan MP, dimana MP akan berkurang setiap karakter anda menggunakan magic. Pengurangan MP ini tergantung pada besarnya MP yang dibutuhkan untuk memakai suatu spell. Magic tidak boleh digunakan di dalam thread non-pertempuran, kecuali sudah ada persetujuan dengan author-author yang bersangkutan<List Spell menyusul> ------------------------------------------------ Langsung pada contohnya saja, cara menggunakan magic sama dengan fighting system yang lain, yaitu menggunakan Rand system. Contoh, saya mengambil ras Human yang menggunakan Spell Fireball (tingkat 2): - Quote :
- Magic Spell: Fireball:
- Random number (1,250) :
- 206
MP= 300 - 75 = 225 Jika MP satu karakter itu sudah habis, maka karakter yang bersangkutan tidak bisa menggunakan magic lagi sampai thread yang bersangkutan habis. Harap diingat juga, MEMBER TIDAK BOLEH MEMBUKA THREAD BARU DENGAN ALASAN MP HABIS! Misalkan Magician A dan B, sedang bertarung. Lalu MP keduanya sama-sama habis, sementara belum ada yang menang. Lalu kedua author Magician A dan B 'janjian' untuk membuka thread baru supaya MP karakternya bisa regenerasi. ------------------------------------------------ Ada 8 elemen yang bisa dipilih oleh member, yaitu: -Elemen api -Elemen air -Elemen Es -Elemen Tanah -Elemen Kayu -Elemen Logam -Elemen Udara -Elemen Petir Masing-masing member hanya bisa memilih satu elemen saja. Member juga tidak diperkenankan untuk mengganti elemennya. Dengan kata lain, satu elemen untuk seumur hidup. Namun tidak perlu kuatir, karena tidak ada perbedaan damage di tiap-tiap elemen. Perbedaan damage hanya terletak pada tingkatan spellnya. Ada tiga tingkatan spell, yaitu sebagai berikut: -Tingkat 1: MP consumption: 25 Damage maksimal: 100 -Tingkat 2: MP consumption: 75 Damage maksimal: 250 -Tingkat 3: MP consumption: 150 Damage maksimal: 500 | |
| | | Sponsored content
| Subyek: Re: FIGHTING SYSTEM AND MAGIC SYSTEM | |
| |
| | | | FIGHTING SYSTEM AND MAGIC SYSTEM | |
|
Similar topics | |
|
| Permissions in this forum: | Anda tidak dapat menjawab topik
| |
| |
| |